Langkah-langkah praktikum fisika Menentukan Jarak Fokus Cermin Cekung:
- Susunlah alat-alat seperti pada gambar
- Nyalakan lampu LED (sebagai benda/objek) dan tentukan jarak benda (LED) ke cermin cekung (S)
- Geser layar mendekati atau menjauhi benda, sehingga pada layar terbentuk bayangan yang tajam.
- Ukur jarak layar ke cermin cekung sebagai jarak bayangan (S')
- Lakukan percobaan di atas sebanyak 5x dengan jarak benda yang berbeda.
Selamat bereksperimen!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Pembaca yang budiman.
Silakan tinggalkan komentar.
We'll be glad to respond your comment(s). ^_^